PILIH BADAN AMAL

Bersama dengan para pemain, Riot Games Social Impact Fund memberikan $6 juta dolar kepada organisasi nirlaba yang berupaya menciptakan dunia yang lebih baik. Votingmu membantu menentukan organisasi mana yang menerima pendanaan terbesar dari total sumbangan amal.

Pelajari lebih lanjut Riot Games Social Impact Fund
MULAI